Noble Qur'an » Indonesia » Sorah Al-Qadr ( The Night of Decree )
Indonesia


Daftar Buku
- PRINSIP-PRINSIP AQIDAH AHLUSSUNNAH WAL JAMA’AHBuku ini menjelaskan tentang makna firqah najiyah yaitu firqah yang berlandaskan akidah ahlussunnah wal jamaah. Berikutnya dibahas tentang prinsip-prinsip akidah ahlus sunnah wal jama'ah. Buku ini ditutup dengan penjabaran sifat dan akhlak kelompok ahlussunnah wal jama'ah.
Karya : Shaleh Al-Fauzan
Editor : Erwandi Tirmizi - Mohammad Muinuddin Bashri - Muhammadun Abdul Hamid
Penterjemah : Rahmatul Arifin Muhammad bin Ma'ruf
Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Sumber : http://www.islamhouse.com/p/1556
- Taubat Jalan Menuju SurgaBuku ini berisi tentang makna taubat dan hakikatnya serta keutamaannya, sebagaimana dijelaskan pula syarat-syarat taubat dan nasehat bagi mereka yang ingin bertaubat serta bahayanya menunda-nunda taubat.
Editor : Mohammad Lathif
Penterjemah : Abdullah Haidar
Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Sumber : http://www.islamhouse.com/p/371385
- Hadist Arba'in NawawiyahKitab Arba'in Nawawy merupakan salah satu kitab hadits yang sangat masyhur dikalangan kaum muslimin, ditulis oleh Imam Muhyiddin An-Nawawy yang mencakup hadits-hadits Jawami' kalim (hadits pendek tapi maknanya sangat luas). Buku ini sekalipun bentuknya kecil dan hanya memuat 42 hadits, akan tetapi mendapat perhatian yang sangat besar dari kalangan kaum muslimin, ia telah disyarah (diberi keterangan) oleh para ulama dulu maupun sekarang.
Karya : Imam Nawawi
Editor : Erwandi Tirmizi - Mohammad Muinuddin Bashri
Penterjemah : Abdullah Haidar
Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Sumber : http://www.islamhouse.com/p/1617
- Pandangan Ulama Syafi’iyah tentang SyirikBuku ini menjelaskan tentang bagaimana pandangan para ulama pengikut mazhab syafi’I tentang syirik dan kesungguhan mereka dalam menjelaskan hal-hal yang berkaitan dengan syirik seperti definisi, sarana, bentuk, dan penyebab-penyebabnya.
Karya : Mohammad Abdurrahman Al Khamis
Penterjemah : Abdullah Haidar
Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Sumber : http://www.islamhouse.com/p/338841
- Dampak Negatif KemaksiatanBuku ini menjelaskan tentang akibat buruk dari sebuah kemaksiatan yang lakukan oleh seorang hamba dengan disertai contoh nyata dari kisah-kisah umat terdahulu dan sekarang serta menyebutkan tentang asal-usul kemaksiatan.
Karya : Abdullah Muhammad Al-Sadhan
Penterjemah : Mohammad Lathif
Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Sumber : http://www.islamhouse.com/p/231656